B20 Ungkap Urgensi Blended Finance untuk Atasi Kesenjangan Infrastruktur
September 30, 2022

Blended finance adalah pendekatan operasional yang memungkinkan institusi pembiayaan dengan tujuan berbeda, berinvestasi atau meminjamkan bersama atau satu sama lainnya. Sebuah institusi pembiayaan dapat mencapai tujuannya masing-masing, baik itu keuntungan finansial, dampak sosial, atau kombinasi keduanya.
Berita Seputar INA
Berita dan informasi terkini